JELAJAH KALIMANTAN , Banjarmasin - Jalan Pos yang ada di Banjarmasin tak jauh dari sejarah terciptanya jalan darat pertama di Banjarmasin yang dibangun oleh Belanda , jadi seperti yang kita ketahui bersama Banjarmasin adalah kota jajahan Belanda dan pada zaman dahulu aktivitas masyarakat Banjar tak lepas kepada aktivitas air atau sungai. Jaman dahulu di era Kesultanan sungai adalah nadi utama berkehidupan namun semenjak masuknya Belanda dan menguasai kota semua tatanan yang sudah ada dirubah dan menjadi kehidupan kota modern ala Belanda

0 Komentar